PPC Iklan Blogger Indonesia
  • Pasang Banner Anda Di Sini
  • Pasang Banner Anda Di Sini

Cara Membuat Show Hide Pada Kotak Komentar Di Blog

Salam buat sobat2 blogger semua. Kali ini saya ingin share tentang bagaimana Cara Membuat Show Hide Pada Kotak Komentar Di Blog. Untuk mengetahui langkah-langkah nya, mari langsung aja ke tkp :


1. silahkan login akun blogger anda
2. klik menu template, edit html
3. centang expand template widget
4. paste kan code di bawah ini tepat di atas ]]></b:skin>


#comments {
display : none;
}
.tombol-komentar a{
text-align: center;
}
.stylewadah {background: #CCC;
padding: 5px;
}


5. kemudian paste kan juga code di bawah ini tepat di atas </head>


<script src='http://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/1.6.2/jquery.js' type='text/javascript'/>
<script type='text/javascript'>
$(document).ready(function(){
    $(&quot;.tombol-komentar&quot;).click(function(){
        $(&quot;#comments&quot;).slideToggle(&quot;slow&quot;);
        $(this).toggleClass(&quot;active&quot;);
        return false;
    });
});
</script>


6. kemudian paste kan code di bawah ini tepat di bawah <b:includable id='comments' var='post'>


<center>
<div class='stylewadah'>
<a class='tombol-komentar' expr:href='data:post.addCommentUrl' expr:onclick='data:post.addCommentOnclick'>
<b:if cond='data:post.numComments == 0'>No Comments be the first<b:else/><b:if cond='data:post.numComments == 1'>1 <data:top.commentLabel/><b:else/><data:post.numComments/> <data:top.commentLabelPlural/></b:if></b:if>
</a>
</div>
</center>


7. klik simpan template , dan selesai ..

Gampang kan cara nya ,, gak susah2 kog :)


Ditulis Oleh : Rian Spycer | Blog Si Onces

Terima kasih telah membaca Cara Membuat Show Hide Pada Kotak Komentar Di Blog,, Semoga artikel ini dapat bermanfaat dan berguna untuk anda. Kritik dan saran silahkan kirim melalui kotak komentar blog atau melalui kotak komentar twitter atau juga dapat melalui kotak komentar facebook di bawah ini. Jangan sungkan untuk kembali lagi ya ^_^

:: Thank you for visiting ! ::



Artikel Terkait:

3 Comments
Tweets
Comments

3 komentar:

Anonim mengatakan...

oke, sep ane coba dulu gan,,, kunjung balik blog ane http://rahmatdi99.blogspot.com follow aja, nanti ane follow balik, tq!!
Ditunggu lho.....

Aully bukan mengatakan...

Saya coba dulu ya gan ,,,semoga aja berhasil,karena saya coba di blog sebelah kok gak bisa ,semoga aj disini bisa....

Rachmat mengatakan...

Sangat bermanfaat gan ,visit back banggmamat.blogspot.com

Posting Komentar